SMTOWN akan melakukan tur dunia lagi untuk membawa seniman berbakat mereka lebih dekat dengan para penggemar. Mereka akan memulainya di Seoul.
Sebuah video promosi telah dirilis menampilkan seniman terbesar mereka seperti, Kangta, BoA, TVXQ, ZhangLiYin, J-Min, Girls Generation, Super Junior, SHINee, f(X), dan EXO.
“SMTOWN LIVE WORLD TOUR IV in SEOUL” akan di gelar pada 15 agutus di Seoul World Cup Stadium.
From : koreanindo
0 comments:
Post a Comment